Jenis Dioda Varactor

Jenis Dioda Varactor - Hallo sahabat TIPS BELAJAR BISNIS ONLINE DAN INTERNET MARKETING, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Jenis Dioda Varactor, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Materi Dasar Elektronika, Artikel Semester 2, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Jenis Dioda Varactor
link : Jenis Dioda Varactor

Baca juga


Jenis Dioda Varactor

Jenis Dioda Varactor

Ada banyak macam jenis-jenis dioda khusus, salah satunya yang belum saya bahas adalah dioda varactor, sebelumnya saya sudah membahas mengenai dioda schottly, dioda photodioda, dioda laser, dioda Zener dan dioda Tunnel. Sekarang saya akan membahas mengenai dioda Varactor. Mungkin jenis dioda ini masih sangat asing di teinga teman-teman semua. Karena memang jenis dioda jenis ini jarang sekali kita temukan di pasaran. Oke mari kita mulai pembahasan mengenai jenis dioda varactor.

Varactor sering di disebut sebagai voltage -variable capasitance, varipe, epicap dan tuning diode. Piranti ini di gunakan untuk tuning pada rangkaian penerima televisi, penerima FM, dan perangkat komunikasi. Simbol piranti ini beserta rangkaian ekuivalennya dapat di lihat pada gambar di bawah ini.

Jenis Dioda Varactor


Prinsip kerja Varactor

Prinsip dari varactor adalah memanfaatkan sifat kapasitor yang ada dalam sambungan P-N. Daerah P dan N berfungsi sebagai 2 keping konduktor pada kapasitor, sedangkan deplection laye pada daerah sambungan berfungsi sebagai dielectric. Ketik dioda dibias balik, daerah deplection region akan makin lebar sehingga nilai kapasitasnya akan semakin kecil. Sehingga nilai kapasitas varactor akan di kendalikan oleh nilai tegangan baliknya. Hubungan antara tegangan balik dengan nilai kapasitansi ini dapat di nyatakan dalam gambar grafik karakteristik varactor seperti pada gambar di bawahini.

Jenis Dioda Varactor


Contoh Gambar Varactor

Jenis Dioda Varactor

Poin-Poin Penting Untuk Varactor

  • Prinsip dari varactor adalah pemanfaatan sifat kapasitor yang ada dalam sambungan P-N. 
  • Daerah P dan N berfungsi sebagai 2 keping konduktor pada kapasitor, sedangkan depletion layer pada daerah sambungan berfungsi sebagai dielektrik. 
  • Ketika dioda dibias balik, daerah depletion region akan makin lebar sehingga nilai kapasitansinya akan makin kecil. Jadi nilai kapasitansi varactor dikendalikan oleh nilai tegangan baliknya.


Demikianlah Artikel Jenis Dioda Varactor

Sekianlah artikel Jenis Dioda Varactor kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Jenis Dioda Varactor dengan alamat link https://tipstopmarketing.blogspot.com/2016/04/jenis-dioda-varactor.html

0 Response to "Jenis Dioda Varactor"

Post a Comment

Jika Ingin Membaca artikel ini klik Pada Image Di artikel