Mengenal Pahlawan Rupiah

Mengenal Pahlawan Rupiah - Hallo sahabat TIPS BELAJAR BISNIS ONLINE DAN INTERNET MARKETING, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Mengenal Pahlawan Rupiah, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Lainnya, Artikel Pengetahuan, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Mengenal Pahlawan Rupiah
link : Mengenal Pahlawan Rupiah

Baca juga


Mengenal Pahlawan Rupiah

Mengenal Pahlawan Rupiah



Rupiah adalah mata uang resmi negara Indonesia. Bentuknya logam atau lembaran. Rupiah sendiri berkembang dari waktu ke waktu sesuai perkembangan zaman dan akhirnya jadilah seperti yang kita lihat sekarang. Yang unik dari mata uang rupiah ini adalah selalu menampilkan tokoh atau pahlawan Indonesia pada sisi depan uang kertasnya. Seluruh tokoh atau pahlawan tersebut, diketahui ikut berperan aktif dalam mengusahakan kemerdekaan Republik Indonesia. Pahlawan pahlawan rupiah tersebut antara lain.

1. Kapitan Pattimura, pahlawan 1000

Pahlawan asal maluku ini melakukan perlawanan kepada VOC/Belanda agar tidak semena mena melakukan monopoli perdagangan. Sayangnya ia harus berakhir di tiang gantungan setelah ditangkap belanda. Oleh karena itu, ia diberi gelar "Pahlawan Perjuangan Kemerdekaan" oleh pemerintah.

2. Pangeran Antasari, pahlawan 2000

Ia adalah seorang sultan Banjar, sebuah kesultanan di kalimantan. Ia juga seorang panglima perang Banjar. Ia memimpin pasukan banjar dalam perang banjar melawan penjajah. Ia tidak pernah sekalipun menyerah dan tertangkap, ia berjuang sampai titik darah penghabisan. Oleh karena itu, ia diberi gelar "Pahlawan Nasional dan Kemerdekaan" oleh pemerintah.

3. Tuanku Imam Bonjol, pahlawan 5000

Seorang pemimpin dan pejuang dari Minangkabau, Sumatera Barat. Ia memimpin kaum padri melawan kaum adat dalam perang padri. Ia juga yang merekomendasikan kedua kaum bersatu melawan voc yang telah mengadu domba kedua kaum tersebut. Ia berhasil, tapi ia ditangkap dan diasingkan ke beberapa daerah. Oleh karena itu, ia menerima gelar "Pahlawan Nasional Indonesia" dari pemerintah.

4. Sultan Mahmud Badaruddin II, pahlawan 10000

Ia merupakan sultan palembang darussalam yang juga beberapa kali memimpin pertempuran dengan Inggris dan Belanda di palembang. Ia lalu ditangkap dan diasingkan ke Ternate. Berkat kegigihannya melawan penjajah, namanya telah dibadikan sebagai nama bandara di palembang dan di mata uang pecahan 10000.

5. Otto Iskandar di Nata, pahlawan 20000

Ia merupakan salah satu pahlawan pergerakan kemerdekaan. Sebelum merdeka, ia sempat menjadi pengurus Budi Oetomo dan organisasi organisasi lain. Ia juga salah satu anggota BPUPKI dan PPKI yang dibentuk jepang. Setelah merdeka ia menjabat sebagai menteri Negara pada kabinet yang pertama. Sayangnya ia diculik dan dibunuh oleh Laskar Hotam. Ia lalu menerima gelar "Pahlawan Nasional" dari pemerintah.

6. I Gusti Ngurah Rai, pahlawan 50000

Ia adalah seorang Brigjen TNI yang berjuang dan bergerilya di Bali dalam pertempuran Puputan Margarana. Namanya kemudian di abadikan dalamvnama bandara di Bali dan uang pecahan 50000.

7. Ir. Soekarno dan Drs. Moh. Hatta, pahlawan 100000

Pahlawan proklamator kemerdekaan Indonesia juga sebagai Presiden dan wakil presiden pertama Indonesia. Namanya kemudian diabadikan sebagai nama Bandara Internasional dan juga uang pecahan 100000.

Mungkin hanya itu yang bisa saya bagi pada hari ini mengenai Mengenal Pahlawan Rupiah, semoga bermanfaat dan terima kasih.


Demikianlah Artikel Mengenal Pahlawan Rupiah

Sekianlah artikel Mengenal Pahlawan Rupiah kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Mengenal Pahlawan Rupiah dengan alamat link https://tipstopmarketing.blogspot.com/2016/07/mengenal-pahlawan-rupiah.html

0 Response to "Mengenal Pahlawan Rupiah"

Post a Comment

Jika Ingin Membaca artikel ini klik Pada Image Di artikel