Rahasia 3 Teknik Jitu Sukses Nge-Blog dengan Riset, Analisis dan Optimasi

Rahasia 3 Teknik Jitu Sukses Nge-Blog dengan Riset, Analisis dan Optimasi - Hallo sahabat TIPS BELAJAR BISNIS ONLINE DAN INTERNET MARKETING, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Rahasia 3 Teknik Jitu Sukses Nge-Blog dengan Riset, Analisis dan Optimasi, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel BELAJAR BLOG, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Rahasia 3 Teknik Jitu Sukses Nge-Blog dengan Riset, Analisis dan Optimasi
link : Rahasia 3 Teknik Jitu Sukses Nge-Blog dengan Riset, Analisis dan Optimasi

Baca juga


Rahasia 3 Teknik Jitu Sukses Nge-Blog dengan Riset, Analisis dan Optimasi

Bagi orang yang tidak mengenal dunia Blog, kata-kata ini terdengar asing dan Istimewa, tapi untuk seorang blogger kata-kata ini udah menjadi kerjaan dan makanan mereka setiap harinya.  Kata Riset, Analis dan Optimasi jadi senjata utama mereka, mau tidak mau dan suka tidak suka mereka harus melakukannya bila ingin nasib blognya lebih baik lagi.
Hal ini juga terlihat dari beberapa aplikasi pendukung ngeblog yang biasa digunakan oleh para blogger seperti Google keyword planner, Google analytics dll.
Seorang blogger memang dituntut untuk kreatif mencari peluang yang ada dan memahami keinginan para pencari berbagai solusi permasalahan dan berbagai informasi yang belum diketahui. Sebagai penyedia konten kita pun tidak bisa sembarangan dalam posting, apalagi sampai memberikan informasi yang salah dan menyesatkan harus ada referensi yang jelas dan bisa dipertanggungjawabkan.
RISET KEYWORD DENGAN GOOGLE KEYWORD PLANNER
Kitapun harus punya rencana dan target pemirsa kita, setelah memiliki rencana dan target maka mulailah kita melakukan riset atau penelitian kecil-kecilan. Hal ini dimaksudkan untuk mengetahui apa saja sih yang biasa dicari oleh orang di Google, nah setelah menentukan satu bahasan yang akan dibuat maka kita juga melakukan riset kata-kata atau keyword apa saja yang biasa digunakan para pencari informasi dan keyword apa saja yang relevan (berhubungan) dengan bahasan kita itu. Untuk urusan riset meriset banyak cara yang bisa dilakukan, seperti melakukan riset keyword di Google keyword planner contohnya, kita bisa mendapatkan banyak ide kata relevan dari bahasan yang akan kita bahas, tinggal bagaimana kota mengolah kata-kata tersebut supaya enak dibaca oleh pengunjung dan yang terpenting adalah sampainya informasi yang kita sampaikan melalui blog tersebut. Sebenarnya banyak metode riset yang lainnya, insyaAllah akan kita bahas nanti secara khusus tentang bagaimana cara riset keyword di blog?




ANALISA PENGUNJUNG DENGAN GOOGLE ANALYTICS
Tugas kita belum selesai, setelah kita membuat konten/postingan satu bahasan yang sudah kita riset keyword nya, kita juga harus melihat perilaku pengunjung blog atau biasa kita sebut juga menganalisis, untuk menganalisa blog kita bisa menggunakan aplikasi milik Google juga yaitu Google Analytics disana kita bisa melihat berapa pengunjung kita dalam hari ini, bahkan bisa kita lihat juga jumlah pengunjung secara realtime. Selain itu kita juga bisa melihat berapa rata-rata durasi yang dihabiskan pengunjung dalam mengeksplore blog kita, tentu saja semakin lama durasi semakin bagus, karena itu salah satu tanda pengunjung kita betah dan tertarik untuk membaca tulisan-tulisan yang lainnya dalam blog kita.
OPTIMASI TULISAN, TATA LETAK WIDGET DAN TAMPILAN
Setelah menganalisa kita akan tau, apakah blog kita sudah optimal seperti yang kita harafkan atau belum. Kalau masih jauh dari target harapan maka kita lakukan Optimasi, beberapa optimasi yang harus kita lakukan adalah yang pertama itu tulisan, kita harus perbaiki tulisan kita perbanyak lagi tulisan supaya blog kita kaya akan informasi dan biasanya pengunjung suka dengan blog yang memberikan informasi secara lengkap tidak setengah-setengah dan bersambung-sambung.
Selain optimasi tulisan, kita juga perlu optimasi tata letak widget kita, kita tambah lagi widget-widget yang diperlukan tujuannya bukan hanya mempercantik blog tapi orientasi kita adalah kemudahan bagi pengunjung untuk mendapatkan informasi yang diinginkan dari blog kita. Dan widget yang bermanfaat dan kurang optimal lebih baik dihapus saja. Terakhir lakukan Optimasi tampilan blog dengan edit HTML, nah ini sedikit ruwet, kita harus berhati-hati bermain disini karena bila ada kesalahan maka template kita bisa berantakan. Tapi jangan takut juga coba aja untuk belajar edit HTML, karena jadi seorang blogger tuh perlu trial dan eror yang banyak, buat pengalaman dan pengetahuan kita.
Oke saya rasa cukup dulu untuk saat ini, kalau ada pertanyaan silahkan tulis di kolom komentar'.


Demikianlah Artikel Rahasia 3 Teknik Jitu Sukses Nge-Blog dengan Riset, Analisis dan Optimasi

Sekianlah artikel Rahasia 3 Teknik Jitu Sukses Nge-Blog dengan Riset, Analisis dan Optimasi kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Rahasia 3 Teknik Jitu Sukses Nge-Blog dengan Riset, Analisis dan Optimasi dengan alamat link https://tipstopmarketing.blogspot.com/2016/10/rahasia-3-teknik-jitu-sukses-nge-blog.html

0 Response to "Rahasia 3 Teknik Jitu Sukses Nge-Blog dengan Riset, Analisis dan Optimasi"

Post a Comment

Jika Ingin Membaca artikel ini klik Pada Image Di artikel